KEGIATAN BULAN BAHASA DAN SASTRA TAHUN 2022
"UPAYA UNTUK MENCETAK SISWA YANG MEMPUNYAI KEUNGGULAN DALAM BAHASA DAN SASTRA"
SMANIA- SMA Negeri 1 Adipala dalam rangkaian kegiatan Bulan Bahasa dan Sastra yang bertema "Bangkit Bersama" pada tahun ini menyelenggarakan lomba antara lain lomba Puisi, Poster, Geguritan, Pojok Baca, Pemilihan Duta Perpustakaan, Cerpen, Menulis Puisi, Resensi, dan pidato menggunakan bahasa Indonesia/Inggris/Jawa.

Pembukaan Kegiatan Bulan Bahasa SMANIA oleh Kepala Sekolah.
Kegiatan ini dibuka oleh Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Adipala (Ibu Siti Aisiyah Nurhayati, S.Sos) pada Senin, 17 Oktober 2022 yang bertempat di Perpustakaan SMA Negeri 1 Adipala (Perpustakaan Cahaya SMANIA) dan kegiatan akan berlangsung sampai 10 hari kedepan, Ketua Panitia kegiatan ini Bapak Furqon Dwi Anggoro, S.Pd (Waka Kesiswaan) dan dikoordinatori oleh Ibu Dra. Sri Pujiastuti (Kepala Perpustakaan).
Foto peserta bersama Kepala Sekolah dan Panitia Kegiatan.


Peserta lomba perwakilan Kelas.
Peserta lomba dalam rangkaian kegiatan ini adalah seluruh perwakilan setiap kelas dan juga Bapak Ibu Guru dan Karyawan juga bisa terpilih menjadi Duta Perpustakaan dengan kriteria penililaian dari dewan juri.
Mari budayakan membaca...Bangkit bersama...
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Berita Lainnya :
- LAPORAN REKAPITULASI REALISASI PENGGUNAAN DANA BOS TAHAP II TAHUN 2025
- LAPORAN RINGKAS BOSP TAHAP 1 TAHUN 2025
- PPDB TAHUN PELAJARAN 2024/2025 SMA NEGERI 1 ADIPALA
- UPACARA HARI LAHIR PANCASILA
- Guru Peraih Piagam Penghargaan Terbanyak ke 2 Tingkat Cabang Dinas Wilayah X
Kembali ke Atas


